Buku ini disusun agar dapat membantu guru, mahasiswa ataupun peneliti untuk mengidentifikasi miskonsepsi yang sering terjadi pada pembelajaran Kimia pada Sekolah Menengah Atas (SMA) serta beberapa penawaran cara untuk mengurangi miskonsepsi yang terjadi.

Tak hanya itu, penulis juga memiliki harapan, dengan adanya buku ini para praktisi dalam dunia pendidikan lebih aware terhadap miskonsepsi atau kesalahan konsep yang terjadi dalam pembelajaran kimia, sehingga terbentuk langkah prevensi melalui berbagai macam cara agar peserta didik dapat mendapatkan pemahaman konsep-konsep yang ada dalam kimia secara utuh.